Korupsi merupakan suatu hal yang sangat berbahaya, fatal dan serius. Hal ini sudah menjadi masalah besar yang merusak aktifitas pemerintahan dan merugikan masyarakat-masyarakat. Sebelum membahas lebih lanut, marilah kita bahas dulu Apa itu Korupsi? Korupsi merupakan Perbuatan seorang pejabat atau seorang pemegang kepercayaan yang secara bertentangan dengan hukum, secara keliru menggunakan kekuasaannya untuk mendapatkan keuntungan untuk dirinya sendiri atau untuk orang lain, bertentangan dengan tugas dan hak orang lain. Kebanyakan dari kita mungkin banyak menganggap bahwa korupsi itu merupakan masalah ekonomi. Sebenarnya korupsi ini mempunyai berbagai pandangan dimana salah satunya adalah Ekonomi. Contoh lain selain dari hal keuangan adalah salah penggunaan sebuah mobil dinas(Menggunakan mobil dinas untuk kepentingan pribadi diluar kepentingan kantor).
![]() |
https://mediaindonesia.com/read/detail/108722-mobil-dinas-dilarang-dipakai-untuk-mudik-lebaran.html |
Hal ini teradi akibat kurang bertanggung jawabnya seseorang. Selain dari itu terdapat suatu penyebab yang membuat orang-orang berkorupsi.
- Teori triangle fraud dari Donald R. Cressey (tekanan (pressure), kesempatan (opportunity) dan rasionalisasi (rationalization)
- Teori GONE dari Jack Bologne (keserakahan (greed), kesempatan (opportunity), kebutuhan (needs) dan pengungkapan (expose)
![]() |
https://news.detik.com/berita/d-4912214/kasus-korupsi-asrama-haji-eks-kakanwil-kemenag-jambi-dituntut-85-tahun-bui |
Maka hal memilih seorang pemimpin merupakan hal yang sangat penting karena hal-hal seperti korupsi. Akibat dari aktifitas korupsi bisa terjadi suatu kekacauan ekonomi. Kita uga bisa melihat bahwa suatu aktifitas korupsi sangat berakibat fatal terhadap negeri dan kemasyarakatan. Dalam negara yang maju, aktifitas korupsi bisa menjadi hal yang kecil karena sudah mulai terdapat pandangan yang cukup kritis serta teknologi yang maju untuk mencegah tindakan korupsi. Namun bagi kita Indonesia yang merupakan negara berkembang, masalah ini sangat sulit untuk diatasi. Masyarakat masih belum mempunyai kesadaran terhadap negerinya sehingga terdapat cela bagi para pemimpin untuk melakukan hal buruk. Dampaknya adalah sebagai berikut:
- Menghalangi perekonomian untuk rakyat sehingga rakyat bisa sengsara
- Harga barang dan jasa disuatu negara yang akan tidak teratur
- Rusaknya infrastruktur seperti jalan raya, jembatan, dan fasilitas umum lainnya karena tindakan korupsi. (Hal tersebut terbukti dengan pengerjaan pengaspalan diberbagai wilayah di Indonesia)
Menurut saya selain beberapa typo, dalam pemilihan kata, aesthetic (penampilan), dan foto yang diambil sudah cukup bagus, dan menurut saya dalam menulis artikel ini Aidan seharusnya pelan-pelan membuatnya karena masih ada beberapa typo.
ReplyDeleteArtikel ini sangat lengkap dalam menyusun informasinya. Informasi yang ada saling mendukung dan menjadi bukti nyata atas pernyataan yang diberikan. Sebaiknya perhatikan lebih lanjut mengenai penulisan per kata. Terimakasih untuk informasinya.
ReplyDeletePenyusunan teks artikel ini sudah sangat baik. Gambar yang diberikan juga sudah sangat baik, jelas, dan penempatan nya pun sudah sangat baik. Tetapi ada yang harus diperhatikan lagi yaitu tanda baca ejaan yang sedikit masih terlihat kurang rapih. Maka, lebih baik untuk lebih memperhatikan teks yang di cantumkan dalam artikel sehingga terlihat lebih rapi.
ReplyDeleteMenurut saya artikel ini sudah bagus dikarenakan penjelasannya sudah lengkap dan peletakan penulisannya rapi. Sebaiknya penulisannya lebih diperhatikan agar tidak terjadi yang namanya typo.
ReplyDeleteMenurut saya, artikel ini sudah rapi dan mudah dibaca karena pemilihan fontnya dan spacingnya juga tepat sehingga tidak menyulitkan pembaca untuk membaca postnya. Referensinya juga tersusun rapi di bagian bawah post. Saran dari saya adalah lebih memperhatikan ejaan dari beberapa kata dan beberapa huruf kapital yang ada di tengah kalimat sehingga artikelnya lebih enak dilihat.
ReplyDeleteMenurut saya, artikel ini sudah sangat rapi dan mudah dibaca serta dipahami. Penjelasannya sudah cukup lengkap dan peletakan informasi rapi. Tetapi ada beberapa kata yang typo jadi Aidan harus lebih memperhatikan ejaan dari beberapa kata.
ReplyDeletemenurut saya, isi blog nya sudah sangat baik, penempatan judul nya juga sudah rapi dan size font nya terlihat rapi dan gambar nya lebih dari 1.. good job hehe
ReplyDeleteMenurut saya, artikel ini sudah sangat baik, rapih, dan mudah untuk dibaca. Penjelasan yang ada juga sudah sangat lengkap. Namun ada beberapa ejaan yang salah dan pemilihan kata yang kurang baik sehingga kurang nyambung dengan kalimat berikutnya.
ReplyDeleteMenurut saya artikel ini sudah baik rapih, dan mudah untuk dibaca penjelasannya juga sudah lengkap namun lebih baik di cek ulang agar tidak terjadinya typo
ReplyDeleteblog ini sudah sangat rapi dan baik. namun lebih diperhatikan dalam penempatan huruf kapital yang berada sebelum tanda titik dan juga beberapa kata yang ejaannya salah.
ReplyDeleteBlog ini sudah sangat baik, informasinya jelas mudah dipahami. Namun, akan lebih baiknya memperhatikan ejaan dari beberapa kata dan beberapa penempatan huruf kapital. Terima kasih!
ReplyDeleteBlog ini menurut saya sangat bagus, tidak ada komplain dari saya selain beberapa typo tentunya, mungkin Aidan harus lebih teliti lagi saat menulis atau bisa melihat kembali lagi apa yang sudah Aidan buat. Atau apakah typo - typo ini direncanakan? Dun dun dunn. Bald
ReplyDeleteArtikel ini sudah baik untuk kelengkapan informasi . Perbaikan yang saya dapat berikan adalah penulis telah memberikan spasi sebelum memulai paragraf. Namun pada paragraf kedua penulis tidak melakukan hal yang sama
ReplyDelete